saya mendapat kesempatan menimbah Ilmu di PT Binokular Media Utama sebagai anak magang, semasa magang saya mendapat pengalaman untuk membuat website yang terdiri dari laravel sebagai frontend untuk mengatur tampilan yang akan dilihat oleh user serta segala kebutuhan informasi yang dibuthkan oleh user dalam tampilannya dan python sebagai backend yang akan mengelola data excel hasil upload pada program excel, data laravel dikirim melalui message broker RabbitMQ untuk dapat menghubungkannya dengan backend python lalu setelah data telah diolah data hasil olahan dikirim dan disimpan dalam database redis yang akan diambil oleh laravel untuk mendapatkan hasil data upload, lalu fitur utama dari web ini adalah dari data yang telah diupload jika user memilih salah satu colom yang terdapat pada table dan menekan tombol search similarity maka data akan di kirim lagi dengan websocket ke backend python untuk mencari similarity menggunakan pre-prosessing dan library similarity sentence, lalu kalimat yang dipilih beserta data data yang menyerupai diatas 40% kemiripan akan dikirim ke redis sehingga laravel dapat mengambil datanya kembali dengan filter data yang memiliki kemiripan dengan data yang telah dipilih sebelumnya.
website ini dibangun untuk membantu bagian sistem analis dalam menentukan dan mengelompokkan topik dari ribuan artikel online yang ada, sehingga mempermudah divisi serta mempersingkat waktu pengerjaannya.
None